Paslon BERES siap wujudkan pemerataan pembangunan di Kota Cirebon

Calon Wakil Wali Kota Cirebon, Suhendrik.

HARJAMUKTI (CIREBON BRIBIN) - Pemerataan pembangunan di Kota Cirebon menjadi hal penting untuk mencapai kesejahteraan dan kemakmuran masyarakat.

Karena itu, pasangan calon Wali Kota dan calon Wakil Wali Kota Cirebon nomor urut 2, Eti Herawati dan Suhendrik (BERES) bila terpilih pada Pilwakot Cirebon November mendatang, akan mewujudkan pembangunan yang merata bagi seluruh masyarakat Kota Cirebon.

Hal tersebut sebagaimana dikatakan calon Wakil Wali Kota Cirebon, Suhendrik usai menerima aspirasi dari warga RT 03 RW 10 Kedung Jumbleng, Kelurahan Argasunya, Kecamatan Harjamukti, Kota Cirebon.

"Harapannya target pemerataan pembangunan dari Paslon nomor 2 mudah-mudahan bisa terwujud dari ujung selatan sampai ujung utara," katanya pada Selasa (22/10).

Ia menyampaikan, dirinya telah melihat langsung memang kondisi jalan yang ada cukup memperihatinkan.

Calon Wakil Wali Kota Cirebon yang menguasai 8 bahasa ini menambahkan, selain soal jalan. Di wilayah kelurahan Argasunya juga dirinya mendapatkan beberapa aspirasi lain dari masyarakat.

Mulai dari warga yang khawatir rumahnya ambruk karena proses penambangan pasir, hingga soal tempat pembuangan akhir (TPA) Kopi luhur

"TPA Kopi luhur, ada warga yang risau karena kondisi TPA akan penuh meminta usulan dari Pemkot bagaimana, mengingat bagi sebagian warga ada yang dimanfaatkan sebagai mata pencaharian," tambahnya. 

Menurut Suhendrik, permasalahan yang ada ini akan dicarikan solusi terbaik oleh pasangan BERES. (CB-003)

Informasi lainnya :

Nama

advertorial,2,artis,5,belanja,49,biografi,1,bisnis,23,budaya,3,cantik,1,cirebon,9,dprd kota cirebon,15,ek,6,ekb,2,ekbis,1362,event,162,fashion,3,feature,1,Formulir,3,galeri,26,handphone,1,hi,1,Hiburan,235,hotel,40,indramayu,1,info kota,702,Internasional,2,kesehatan,27,komunitas,36,kuliner,66,kuningan,3,loker,19,loker bidan,1,loker perawat,2,Lowongan Kerja 2015,1,majalengka,2,mudik 2018,9,olah raga,5,olahraga,5,otomotif,17,pendidikan,153,Politik,371,promo,118,Ragam,93,RS Permata Cirebon,1,sosok,1,Sport,6,teknologi,21,tips,1,we,6,wew,3,wewara,5231,wisata,12,
ltr
item
Cirebon Bribin: Paslon BERES siap wujudkan pemerataan pembangunan di Kota Cirebon
Paslon BERES siap wujudkan pemerataan pembangunan di Kota Cirebon
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiVjdP3xr_mZk_pcfLD5HCxeGPmZQ60f-L-CTg-yzutv2uo-WLfV19L6RqD6FTerKDVYRSF7R13vzULzaa9oMfLAOuMtrjBy1Reim9Av2uqsDf53-DsX15kAVU-7MAOfq_iyIiCkZNv7TA/s1600/1000564002.heic
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiVjdP3xr_mZk_pcfLD5HCxeGPmZQ60f-L-CTg-yzutv2uo-WLfV19L6RqD6FTerKDVYRSF7R13vzULzaa9oMfLAOuMtrjBy1Reim9Av2uqsDf53-DsX15kAVU-7MAOfq_iyIiCkZNv7TA/s72-c/1000564002.heic
Cirebon Bribin
https://www.cirebonbribin.com/2024/10/paslon-beres-siap-wujudkan-pemerataan.html
https://www.cirebonbribin.com/
https://www.cirebonbribin.com/
https://www.cirebonbribin.com/2024/10/paslon-beres-siap-wujudkan-pemerataan.html
true
5751489680817262257
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU TOPIK ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content