Ide Hampers Untuk Lebaran Dari ASTON Cirebon, Harga Mulai Rp100 Ribu Dapat Kualitas Premium!

Onde-onde ASTON Cirebon bisa dijadikan hampers Lebaran untuk keluarga, teman atau rekan kerja. Foto : ASTON Cirebon

KEDAWUNG (CIREBON BRIBIN) - Salah satu tradisi yang banyak dilakukan jelang atau saat momen Idul Fitri (Lebaran) adalah berkirim hampers.

Berkirim hampers Lebaran bisa menjadi salah satu media untuk mempererat silaturahmi sekaligus berbagi kebahagiaan.

Hampers Lebaran biasanya dikirimkan kepada keluarga, teman maupun rekan kerja di kantor.

Nah, bila Anda bingung dengan ide hampers Lebaran yang premium namun tidak harus menghabiskan budget, ASTON Cirebon Hotel and Convention Center punya solusinya.

Marcomm ASTON Cirebon, Anindya Vika mengatakan, ASTON Cirebon meluncurkan hampers lebaran yang berbeda daripada tempat lain. Hampers ini cocok untuk Anda yang bosan dengan model hampers yang itu-itu saja. Hampers lebaran by ASTON Cirebon ini memiliki 2 ukuran yaitu ukuran kecil isi 10 dan ukuran besar isi 25.

“Kali ini ASTON Cirebon mengeluarkan hampers Lebaran berisi onde-onde premium sebagai pilihan untuk memberikan hadiah atau tanda kasih sayang.

Dengan berbagai varian onde-onde baik manis maupun asin, onde-onde ini dibuat dengan bahan-bahan premium.

"Packaging dan tampilan yang minimalis dan rasanya yang tak perlu diragukan lagi, membuat hampers onde-onde ini sangat laku di pasaran," kata Vika, Senin (10/4).

Selain tampilannya sangat menarik, dengan berbagai macam rasa dan warna di setiap box nya, lanjut Vika. Onde-onde ini juga tahan seharian di udara terbuka (24 jam).

"Sehingga hampers ini merupakan pilihan praktis dan mudah dibawa kemana-mana," tuturnya.

Vika menambahkan, setiap pembelian hampers akan mendapatkan sleeve dan hang tag dengan tema EID Mubarak.

Hampers ini dibanderol dengan harga Rp100 Nett untuk varian isi 10 dan RP250 ribu Nett untuk varian isi 25.

"Onde-onde ini ready setiap hari dan dapat di order langsung di OASIS Bistro by ASTON Cirebon. Untuk informasi dan pemesanan dapat menghubungi nomor WhatsApp Official ASTON Cirebon di 0819-7898-000," tutupnya.

Informasi lainnya :

Nama

advertorial,2,artis,5,belanja,49,biografi,1,bisnis,23,budaya,3,cantik,1,cirebon,9,dprd kota cirebon,15,ek,6,ekb,2,ekbis,1339,event,162,fashion,3,feature,1,Formulir,3,galeri,26,handphone,1,hi,1,Hiburan,218,hotel,40,indramayu,1,info kota,702,Internasional,1,kesehatan,26,komunitas,36,kuliner,66,kuningan,3,loker,19,loker bidan,1,loker perawat,2,Lowongan Kerja 2015,1,majalengka,2,mudik 2018,9,olah raga,5,olahraga,4,otomotif,17,pendidikan,148,Politik,367,promo,118,Ragam,93,RS Permata Cirebon,1,sosok,1,Sport,6,teknologi,21,tips,1,we,6,wew,3,wewara,5186,wisata,12,
ltr
item
Cirebon Bribin: Ide Hampers Untuk Lebaran Dari ASTON Cirebon, Harga Mulai Rp100 Ribu Dapat Kualitas Premium!
Ide Hampers Untuk Lebaran Dari ASTON Cirebon, Harga Mulai Rp100 Ribu Dapat Kualitas Premium!
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj21_H8Er1HgMSgetAPcQ4WoTPEkLF2nIaOJtQ5K9PRXVmPnmSBh7nkaTTPXgXbhN64acguZ1mSyS1EV-9RQKhzRtE4i8Zd5vTdF80n8dIj2UrK08h2Mp2fQmA0tySo3ga_x6V6fRYcpds/s1600/DON_4933.JPG
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj21_H8Er1HgMSgetAPcQ4WoTPEkLF2nIaOJtQ5K9PRXVmPnmSBh7nkaTTPXgXbhN64acguZ1mSyS1EV-9RQKhzRtE4i8Zd5vTdF80n8dIj2UrK08h2Mp2fQmA0tySo3ga_x6V6fRYcpds/s72-c/DON_4933.JPG
Cirebon Bribin
https://www.cirebonbribin.com/2023/04/ide-hampers-untuk-lebaran-dari-aston.html
https://www.cirebonbribin.com/
https://www.cirebonbribin.com/
https://www.cirebonbribin.com/2023/04/ide-hampers-untuk-lebaran-dari-aston.html
true
5751489680817262257
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU TOPIK ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content