Melalui Olahraga, Perbarindo Pupuk Silaturahmi dan Sportivitas BPR-BPRS se Ciayumajakuning

Pertandingan olahraga antar BPR-BPRS se Ciayumajakuning rutin digelar sebagai media silaturahmi dan untuk menanamkan jiwa sportivitas.

KESAMBI (CIREBON BRIBIN) - Perhimpinan Bank Perkreditan Rakyat Indonesia (Perbarindo) Cirebon menggelar pertandingan olahraga untuk memperingati hari ulang tahun BPR-BPRS Tahun 2022.

Beberapa pertandingan cabang olahraga yang digelar diantaranya Futsal, Badminton, Tenis Meja dan Bola Voli.

Ketua Pelaksana, Irsad, S.E mengungkapkan acara ini sekaligus menjadi media silaturahmi antar BPR-BPRS sewilayah Ciayumajakuning.

"Jadi kegiatan ini merupakan rangkaian sebelum merayakan hari jadi pada tanggal 25 Juni nanti," ungkapnya, Sabtu (18/6).

Selain itu, kegiatan ini juga merupakan pembuktian sikap sportifitas antar BPR-BPRS pada bidang olehraga yang nantinya diharapkan akan berdampak pada persaingan dibidang perbankan.

Pada rangkaian kali ini sebanyak 20 BPR-BPRS yang ada di wilayah Ciayumajakuning ikut serta dengan mengirimkan tim baik di cabang futsal, badminton, tenis meja dan bola voli.

"Acara semacam ini memang biasa rutin dilaksanakan, cuma selama dua tahun acara ini berhenti karena Covid-19 dan tahun ini baru bisa terselenggara dimana BPR Kota Cirebon sebagai tuan rumah," katanya.

Lebih lanjut Ia mengatakan, dengan acara semacam ini akan mendapatkan sebuah kolaborasi yang dipadukan dengan nilai kebersamaan.

"Harapan saya dengan acara ini untuk bisa menghilangkan persaingan dan menjunjung tinggi nilai sportivitas," tutupnya. (CB-003)

Informasi lainnya :

Nama

advertorial,2,artis,5,belanja,49,biografi,1,bisnis,23,budaya,3,cantik,1,cirebon,9,dprd kota cirebon,15,ek,6,ekb,2,ekbis,1377,event,162,fashion,3,feature,1,Formulir,3,galeri,26,handphone,1,hi,1,Hiburan,248,hotel,40,indramayu,1,info kota,702,Internasional,2,kesehatan,27,komunitas,38,kuliner,66,kuningan,3,loker,19,loker bidan,1,loker perawat,2,Lowongan Kerja 2015,1,majalengka,2,mudik 2018,9,olah raga,5,olahraga,5,otomotif,17,pendidikan,156,Politik,373,promo,118,Ragam,93,RS Permata Cirebon,1,sosok,1,Sport,6,teknologi,21,tips,1,we,6,wew,3,wewara,5296,wisata,12,
ltr
item
Cirebon Bribin: Melalui Olahraga, Perbarindo Pupuk Silaturahmi dan Sportivitas BPR-BPRS se Ciayumajakuning
Melalui Olahraga, Perbarindo Pupuk Silaturahmi dan Sportivitas BPR-BPRS se Ciayumajakuning
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg1W4XpLUwyh-nKdVcbtApjmgywwNcENJfKsjMQxwxOtczFjq80NCF6bhFc4yAC58wBky8ijcr0ihqwoHzzOEUREvMHohd24NbwDhd2VS92DKT4vDT7kiFp2QkGEmCqc2EKQqDt2-UdtbU/s1600/IMG-20220618-WA0013.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg1W4XpLUwyh-nKdVcbtApjmgywwNcENJfKsjMQxwxOtczFjq80NCF6bhFc4yAC58wBky8ijcr0ihqwoHzzOEUREvMHohd24NbwDhd2VS92DKT4vDT7kiFp2QkGEmCqc2EKQqDt2-UdtbU/s72-c/IMG-20220618-WA0013.jpg
Cirebon Bribin
https://www.cirebonbribin.com/2022/06/melalui-olahraga-perbarindo-pupuk.html
https://www.cirebonbribin.com/
https://www.cirebonbribin.com/
https://www.cirebonbribin.com/2022/06/melalui-olahraga-perbarindo-pupuk.html
true
5751489680817262257
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU TOPIK ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content