Momen Sumpah Pemuda, 2000 Paket Sembako Ditebar Untuk Masyarakat Kurang Mampu di Kota Cirebon

Pelepasan rombongan yang membawa paket sembako untuk disalurkan kepada masyarakat yang membutuhkan.

KEJAKSAN (CIREBON BRIBIN) - Sinergitas TNI, POLRI, Pemda Kota Cirebon, Ormas, OKP dan Mahasiswa melakukan aksi tebar paket sembako untuk masyarakat tidak mampu di Kota Cirebon. Bakti sosial ini diharapkan bisa bermanfaat bagi masyarakat, terutama lansia yang membutuhkan.

Hal tersebut seperti yang diungkapkan oleh Wakil Wali Kota Cirebon, Eti Herawati usai melepas keberangkatan rombongan yang membawa paket sembako untuk disalurkan kepada masyarakat di Balaikota Cirebon, Kamis (28/10).

"Semoga dapat bermanfaat untuk masyarakat Kota Cirebon, terutama yang membutuhkan," ungkapnya.

Kapolres Cirebon Kota AKBP Fahri Siregar menyerahkan bantuan paket sembako secara simbolis.

Pemda Kota Cirebon, lanjutnya. Sangat berterima kasih dan memberikan apresiasi kepada seluruh pihak yang mendukung kegiatan bakti sosial di momen hari Sumpah pemuda ini.

"Selamat hari sumpah pemuda untuk semua, semangat," tambahnya.

Ditempat yang sama, Kapolres Cirebon Kota, AKBP Fahri Siregar menjelaskan, dalam kegiatan bakti sosial sinergitas TNI, POLRI, Pemda Kota Cirebon, Ormas, OKP dan Mahasiswa ini ada sebanyak 2000 paket sembako yang akan dibagikan.

"Penyalurannya dibantu oleh 3 Pilar, Babinsa, Bhabinkamtibmas, kelurahan juga Polsek dan Kecamatan," jelasnya.

Dia mengatakan, dengan adanya kegiatan ini menunjukkan bahwa semangat persatuan di Kota Cirebon sangat tinggi, dan rasa kekeluargaan, kekerabatan juga gotong royong.

"Alhamdulillah bisa kita lihat pondasinya di Kota Cirebon kuat, yaitu persatuan," katanya. (CB-003)

Informasi lainnya :

Nama

advertorial,2,artis,5,belanja,49,biografi,1,bisnis,23,budaya,3,cantik,1,cirebon,9,dprd kota cirebon,15,ek,6,ekb,2,ekbis,1378,event,162,fashion,3,feature,1,Formulir,3,galeri,26,handphone,1,hi,1,Hiburan,248,hotel,40,indramayu,1,info kota,702,Internasional,2,kesehatan,27,komunitas,38,kuliner,66,kuningan,3,loker,19,loker bidan,1,loker perawat,2,Lowongan Kerja 2015,1,majalengka,2,mudik 2018,9,olah raga,5,olahraga,5,otomotif,17,pendidikan,157,Politik,373,promo,118,Ragam,93,RS Permata Cirebon,1,sosok,1,Sport,6,teknologi,21,tips,1,we,6,wew,3,wewara,5299,wisata,12,
ltr
item
Cirebon Bribin: Momen Sumpah Pemuda, 2000 Paket Sembako Ditebar Untuk Masyarakat Kurang Mampu di Kota Cirebon
Momen Sumpah Pemuda, 2000 Paket Sembako Ditebar Untuk Masyarakat Kurang Mampu di Kota Cirebon
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgRcX9d24npNYUUgBQP__fPiQPD2JeqYbIeOIg9n8oQjvrxCPCXZwANt0QsznVjLutlCfDmkPxHNZuNE-fuVfSARvOl3xCoL8GKl7HFZBk-sfFKlbFVfGpMHUDl5sGSgzSwhxDSHHYJHbQ/s1600/1635404259988736-0.png
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgRcX9d24npNYUUgBQP__fPiQPD2JeqYbIeOIg9n8oQjvrxCPCXZwANt0QsznVjLutlCfDmkPxHNZuNE-fuVfSARvOl3xCoL8GKl7HFZBk-sfFKlbFVfGpMHUDl5sGSgzSwhxDSHHYJHbQ/s72-c/1635404259988736-0.png
Cirebon Bribin
https://www.cirebonbribin.com/2021/10/momen-sumpah-pemuda-2000-paket-sembako.html
https://www.cirebonbribin.com/
https://www.cirebonbribin.com/
https://www.cirebonbribin.com/2021/10/momen-sumpah-pemuda-2000-paket-sembako.html
true
5751489680817262257
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU TOPIK ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content