Tolak RUU HIP, Forum Cirebon Bersatu Gelar Aksi di Depan DPRD Kota Cirebon



Ketua DPRD Kota Cirebon, Affiati menerima sejumlah perwakilan aksi penolakan RUU HIP, Senin (6/7)

KEJAKSAN (CIREBON BRIBIN) - Ratusan massa yang menamakan dirinya Forum Cirebon Bersatu, menggelar aksi unjuk rasa menolak Rancangan Undang-Undang (RUU) Haluan Ideologi Pancasil (HIP), di depan Gedung DPRD Kota Cirebon, Senin (6/7/2020).

Aksi penolakan RUU HIP tersebut diawali dengan longmarch dari kawasan Kota Tua, menuju Gedung DPRD Kota Cirebon.

Salah satu perwakilan aksi, Almarwi mengatakan, masyarakat menolak RUU HIP karena mau mengubah ideologi Pancasila.

"Padahal, Pancasila ini merupakan dasar negara di Indonesia dan tidak boleh diubah sama sekali," katanya, Senin (6/7).

Untuk itu, lanjutnya, ratusan masa aksi yang terdiri dari sejumlah ormas, LSM, OKP, komunitas, tokoh agama, tokoh masyarakat, dan lainnya ini menolak tegas RUU yang tengah digodok oleh DPR RI tersebut.

"Karena bertolak belakang dengan ideologi Pancasila, kami beraksi agar RUU HIP ini tidak jadi disahkan," tegasnya, Senin (6/7/2020).

Dia menambahkan, melalui kedatangan massa aksi ke Gedung DPRD Kota Cirebon ini agar aspirasi masyarakat bisa disampaikan kepada DPR RI.

Dari pantauan cirebonbribin, Ketua DPRD Kota Cirebon, Affiati terlihat menerima sejumlah perwakilan aksi dan melakukan mediasi bersama anggota DPRD.

Usai melakukan mediasi, Ketua DPRD Kota Cirebon memimpin pernyataan sikap dari hasil mediasi tersebut yakni pernyataan sumpah akan setia kepada NKRI yang berlandaskan Pancasila dan UUD 45. Pernyataan sumpah akan menjaga kesatuan dan persatuan bangsa di NKRI demi masyarakat adil dan makmur. Dan terakhir pernyataan sumpah akan menjaga NKRI dari paham komunisme liberisme, menimisme, dan sekulerisme.

Setelah pembacaan sikap bersama, massa aksi terlihat membubarkan diri dengan tertib.(CB-003)

Informasi lainnya :

Nama

advertorial,2,artis,5,belanja,49,biografi,1,bisnis,23,budaya,3,cantik,1,cirebon,9,dprd kota cirebon,15,ek,6,ekb,2,ekbis,1378,event,162,fashion,3,feature,1,Formulir,3,galeri,26,handphone,1,hi,1,Hiburan,248,hotel,40,indramayu,1,info kota,702,Internasional,2,kesehatan,27,komunitas,38,kuliner,66,kuningan,3,loker,19,loker bidan,1,loker perawat,2,Lowongan Kerja 2015,1,majalengka,2,mudik 2018,9,olah raga,5,olahraga,5,otomotif,17,pendidikan,157,Politik,373,promo,118,Ragam,93,RS Permata Cirebon,1,sosok,1,Sport,6,teknologi,21,tips,1,we,6,wew,3,wewara,5303,wisata,12,
ltr
item
Cirebon Bribin: Tolak RUU HIP, Forum Cirebon Bersatu Gelar Aksi di Depan DPRD Kota Cirebon
Tolak RUU HIP, Forum Cirebon Bersatu Gelar Aksi di Depan DPRD Kota Cirebon
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgvQSQi3syqa-o45gW3-wuiy65lxNDeb6GztyUmqgc9Zi4dsqHfMnABcSIweuY42StCE3bAQCwW-2IeCYy1Xe644crvGkAdx4MANWFb8PFI1rtpYPW2bStnB-TRZqXyjzOydUkC88mxXC4/s1600/IMG_20200706_104303.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgvQSQi3syqa-o45gW3-wuiy65lxNDeb6GztyUmqgc9Zi4dsqHfMnABcSIweuY42StCE3bAQCwW-2IeCYy1Xe644crvGkAdx4MANWFb8PFI1rtpYPW2bStnB-TRZqXyjzOydUkC88mxXC4/s72-c/IMG_20200706_104303.jpg
Cirebon Bribin
https://www.cirebonbribin.com/2020/07/tolak-ruu-hip-forum-cirebon-bersatu.html
https://www.cirebonbribin.com/
https://www.cirebonbribin.com/
https://www.cirebonbribin.com/2020/07/tolak-ruu-hip-forum-cirebon-bersatu.html
true
5751489680817262257
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU TOPIK ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content