Mitos Keramat Sunan Kalijaga, Benarkah Dihuni Kera Kutukan?


Kawanan kera yang hidup di sekitar Keramat Sunan Kalijaga, Kota Cirebon

HARJAMUKTI (CIREBON BRIBIN) - Kota Cirebon terkenal sebagai daerah yang kaya akan destinasi wisata religi di Jawa Barat, tak mengherankan bila banyak wisatawan dari berbagai daerah tertarik untuk datang berkunjung.

Salah satu destinasi wisata religi yang cukup terkenal yakni Keramat Sunan Kalijaga, yang berlokasi di Kelurahan Kalijaga, Kecamatan Harjamukti, Kota Cirebon.

Konon, banyak masyarakat yang percaya bahwa disini merupakan tempat Sunan Kalijaga di makamkan.

"Disini memang ada makam, konon memang dipercaya bahwa itu adalah makam Kanjeng Sunan Kalijaga," ungkap Raden Edi (73), Kuncen Keramat Sunan Kalijaga, Kamis (25/6).

Ada hal unik yang terdapat di lokasi Keramat Sunan Kalijaga, yakni hutan disekitarnya menjadi habitat kawanan kera. Kawanan kera ini kerap mendatangi wisatwan untuk meminta makanan, tingkah lakunya yang lucu juga bisa menjadi hiburan tersendiri.

Raden Edi, kuncen atau juru kunci Keramat Sunan Kalijaga

Namun yang yang menarik, kabarnya kera-kera tersebut bukanlah kera biasa, karena menurut mitos yang beredar dahulunya kera-kera tersebut merupakan santri yang dikutuk oleh Sunan Kalijaga.

Dikatakan Raden Edi, kabar bahwa kera-kera di Keramat Sunan Kalijaga dahulunya merupakan manusia memang sudah terdengar sejak dahulu kala, bahkan sebelum dirinya bertugas menggantikan sang Ayah sebagai juru kunci.

"Dikisahkan bahwa dahulu ada santri yang enggan mengikuti Shalat Jumat, dan lebih memilih memancing di sungai cawang, padahal sudah diperingatkan oleh Sunan Kalijaga melalui teman-temannya," katanya

Usai Shalat, Sunan Kalijaga mendatangi sungai cawang dan tertegun melihat tingkah laku santrinya tersebut,dalam hati kecilnya Sunan berbicara bahwa kelakuan santri yang melanggar Shalat Jumat tersebut tidak ada bedanya dengan binatang. Tak lama keluarlah ekor dari tubuh santri tersebut.

"Jadi bukan dikutuk oleh Kanjeng Sunan, beliau tidak pernah mengucapkan mengutuk santri tersebut. Namun, mungkin rupanya suara hati Kanjeng Sunan didengar dan langsung dikabulkan oleh Allah SWT," jelasnya.

Sunan Kalijaga, lanjut Raden Edi, tidak bisa mengutuk karena beliau adalah manusia bisa, sama seperti yang lainnya.

"Yang bisa mengutuk hanya Allah SWT, segala sesuatu yang terjadi semata-mata atas seijin NYA," tegasnya.(CB-003)

Informasi lainnya :

Nama

advertorial,2,artis,5,belanja,49,biografi,1,bisnis,23,budaya,3,cantik,1,cirebon,9,dprd kota cirebon,15,ek,6,ekb,2,ekbis,1377,event,162,fashion,3,feature,1,Formulir,3,galeri,26,handphone,1,hi,1,Hiburan,248,hotel,40,indramayu,1,info kota,702,Internasional,2,kesehatan,27,komunitas,38,kuliner,66,kuningan,3,loker,19,loker bidan,1,loker perawat,2,Lowongan Kerja 2015,1,majalengka,2,mudik 2018,9,olah raga,5,olahraga,5,otomotif,17,pendidikan,156,Politik,373,promo,118,Ragam,93,RS Permata Cirebon,1,sosok,1,Sport,6,teknologi,21,tips,1,we,6,wew,3,wewara,5296,wisata,12,
ltr
item
Cirebon Bribin: Mitos Keramat Sunan Kalijaga, Benarkah Dihuni Kera Kutukan?
Mitos Keramat Sunan Kalijaga, Benarkah Dihuni Kera Kutukan?
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhHjzHnA0JVKu3-e_RJ1Zr-6cGKHETpRZi69vRle9o7A7AWrHIziseNwXCxk-ffi8kMZURGHyT3wsSAxH_JSKF5FiiJETkuzuYTJzGnG0FpIOfwtFiuXG4fZgqSx32n6J4k1UGL4-3ibxE/s1600/IMG_20200625_114132.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhHjzHnA0JVKu3-e_RJ1Zr-6cGKHETpRZi69vRle9o7A7AWrHIziseNwXCxk-ffi8kMZURGHyT3wsSAxH_JSKF5FiiJETkuzuYTJzGnG0FpIOfwtFiuXG4fZgqSx32n6J4k1UGL4-3ibxE/s72-c/IMG_20200625_114132.jpg
Cirebon Bribin
https://www.cirebonbribin.com/2020/06/mitos-kera-di-keramat-sunan-kalijaga.html
https://www.cirebonbribin.com/
https://www.cirebonbribin.com/
https://www.cirebonbribin.com/2020/06/mitos-kera-di-keramat-sunan-kalijaga.html
true
5751489680817262257
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU TOPIK ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content