BI Cirebon dan BMPD Ciayumajakuning Serahkan Bantuan APD Bagi Tenaga Medis



Kepala KPw BI Cirebon, Bakti Artanta menyerahkan bantuan APD kepada perwakilan Dinas Kesehatan Kota Cirebon, Selasa (7/4).

LEMAHWUNGKUK (CIREBON BRIBIN) - Kantor Perwakilan Bank Indonesia (KPw BI) Cirebon dan Badan Musyawarah Perbankan Daerah Ciayumajakuning serahkan bantuan alat perlindungan diri (APD) untuk tenaga medis.

Bantuan APD ini, diserahkan kepada tenaga medis Kota dan Kabupaten Cirebon, melalui Dinas Kesehatan (Dinkes) masing-masing di aula KPw BI Cirebon, Selasa (7/4).

Bakti Artanta, Kepala KPw BI Cirebon mengatakan, bantuan ini merupakan bentuk kepedulian dari BI dan rekan-rekan perbankan kepada tenaga medis yang bekerja ditengah pandemi corona covid-19.

Bantuan APD tersebut berupa sarung tangan, masker medis hingga baju hazmat, lengkap dengan sepatu dan kaca mata pelindung.

"APD ini untuk membantu memenuhi kebutuhan tenaga medis yang seperti kita ketahui bersama jumlah tak sebanding dengan kebutuhan," katanya.

Kendala minimnya APD menjadi suatu hambatan bagi tenaga medis dalam menjalankan tugasnya.

KPw BI Cirebon mencoba membantu dengan menyediakan APD melalui program bantuan kemanusiaan BI Religi, ditambah dengan bantuan dari BMPD Ciayumajakuning.

Bakti berharap, bantuan ini bisa sedikit memberikan angin segar kepada garda terdepan penanganan dan pencegahan corona ini.

"Biarkan mereka fokus dengan tugasnya, untuk kebutuhan APD kami dan tentunya masyarakat luas diluar sana pasti akan membantu," ujarnya.

Dia menambahkan, penyaluran bantuan ini merupakan tahap awal. Selain dari pada nanti tentunya akan ada bantuan bagi masyarakat, khususnya yang terkena dampak langsung selama pandemi ini.

"Hari ini selain memberikan bantuan APD untuk tenaga medis, kami juga menyerahkan bantuan wastafel di Pasar Jagasatru untuk dipergunakan pedagang dan masyarakat," tambahnya.(CB-003).

Informasi lainnya :

Nama

advertorial,2,artis,5,belanja,49,biografi,1,bisnis,23,budaya,3,cantik,1,cirebon,9,dprd kota cirebon,15,ek,6,ekb,2,ekbis,1377,event,162,fashion,3,feature,1,Formulir,3,galeri,26,handphone,1,hi,1,Hiburan,248,hotel,40,indramayu,1,info kota,702,Internasional,2,kesehatan,27,komunitas,38,kuliner,66,kuningan,3,loker,19,loker bidan,1,loker perawat,2,Lowongan Kerja 2015,1,majalengka,2,mudik 2018,9,olah raga,5,olahraga,5,otomotif,17,pendidikan,156,Politik,373,promo,118,Ragam,93,RS Permata Cirebon,1,sosok,1,Sport,6,teknologi,21,tips,1,we,6,wew,3,wewara,5296,wisata,12,
ltr
item
Cirebon Bribin: BI Cirebon dan BMPD Ciayumajakuning Serahkan Bantuan APD Bagi Tenaga Medis
BI Cirebon dan BMPD Ciayumajakuning Serahkan Bantuan APD Bagi Tenaga Medis
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiJo-Vme5u9HKhImifhMHHrJsL7Q3OCYMIBpxSEMnjDu4zIm8awdaamYhrybWxRxnrmIiIynN-fMls7saMfeslf62Og7f4OrxedTSJSdPfScC6KDYibaXLSmxApsMQAGWXlrYwpfQZ3_qc/s1600/IMG_20200407_103029-picsay.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiJo-Vme5u9HKhImifhMHHrJsL7Q3OCYMIBpxSEMnjDu4zIm8awdaamYhrybWxRxnrmIiIynN-fMls7saMfeslf62Og7f4OrxedTSJSdPfScC6KDYibaXLSmxApsMQAGWXlrYwpfQZ3_qc/s72-c/IMG_20200407_103029-picsay.jpg
Cirebon Bribin
https://www.cirebonbribin.com/2020/04/bi-cirebon-dan-bmpd-ciayumajakuning_7.html
https://www.cirebonbribin.com/
https://www.cirebonbribin.com/
https://www.cirebonbribin.com/2020/04/bi-cirebon-dan-bmpd-ciayumajakuning_7.html
true
5751489680817262257
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU TOPIK ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content