Kakanwil Kemenkumham Jabar Resmikan Iron Seni, Layanan Terbaru Kantor Imigrasi Kelas I Cirebon



Kakanwil Kemenkumham Jabar, Liberty Sitinjak berbincang dengan pemohon paspor melalui layanan Iron Seni, Selasa (18/2).

LEMAHWUNGKUK (CIREBON BRIBIN) - Kakanwil Kemenkumham Jabar, Liberty Sitinjak meresmikan layanan Imigrasi Cirebon Senja Melayani (Iron Seni) yang merupakan layanan terbaru Kantor Imigrasi Kelas I (Kanim) Cirebon.

Iron Seni adalah layanan permohonan paspor di dalam mall yang dihadirkan Kanim Cirebon untuk masyarakat.

"Ini adalah terobosan yang baik dari Kanim Cirebon," katanya usai peresmian Iron Seni di Grage City Mall sore ini, Selasa (18/2).

Sebelum reformasi birokrasi, lanjutnya, Aparatur Sipil Negara (ASN) yang di layani masyarakat, namum sekarang sebaliknya.

Konsepnya adalah kita hadir di sentra-sentra publik, salah satunya mall.

"Untuk bisa mengakomodir orang-orang kebutuhan masyarakat," katanya lagi.

Berfoto bersama di depan outlet Iron Seni yang berlokasi di lantai 2, Grage City Mall

Sementara itu, Kepala Imigrasi Cirebon, Muhammad Tito Adrianto mengatakan dengan dihadirkannya Iron Seni, masyarakat bisa mengajukan permohonan pembuatan paspor tanpa harus datang ke kantor Imigrasi Cirebon.

"Cukup datang kesini, Iron Seni yang berlokasi di Grage City Mall," katanya.

Dengan mendaftarkan diri melalui pendaftaran online via aplikasi pesan whatsApp, proses wawancara dan pengambilan foto bisa dilakukan Iron Seni.

Adapun waktu layanannya, dibuka tiga hari dalam seminggu mulai hari Rabu hingga Jumat pukul 16.30 sampai dengan jam tutup operasional mall.

Setiap harinya, Imigrasi Cirebon menyediakan kuota sebanyak 30 pemohon.

"Untuk pengambilan paspornya nanti tetap di kantor, tiga hari setelah permohonan dan membayar administrasi," jelasnya.

Terkait Iron Seni, Tito menambahkan ini merupakan upaya peningkatan kualitas layanan dari Imigrasi Cirebon.

"Kami akan terus berinovasi, untuk memberikan layanan terbaik bagi masyarakat," tambahnya.(CB-003)

Informasi lainnya :

Nama

advertorial,2,artis,5,belanja,49,biografi,1,bisnis,23,budaya,3,cantik,1,cirebon,9,dprd kota cirebon,15,ek,6,ekb,2,ekbis,1378,event,162,fashion,3,feature,1,Formulir,3,galeri,26,handphone,1,hi,1,Hiburan,248,hotel,40,indramayu,1,info kota,702,Internasional,2,kesehatan,27,komunitas,38,kuliner,66,kuningan,3,loker,19,loker bidan,1,loker perawat,2,Lowongan Kerja 2015,1,majalengka,2,mudik 2018,9,olah raga,5,olahraga,5,otomotif,17,pendidikan,157,Politik,373,promo,118,Ragam,93,RS Permata Cirebon,1,sosok,1,Sport,6,teknologi,21,tips,1,we,6,wew,3,wewara,5301,wisata,12,
ltr
item
Cirebon Bribin: Kakanwil Kemenkumham Jabar Resmikan Iron Seni, Layanan Terbaru Kantor Imigrasi Kelas I Cirebon
Kakanwil Kemenkumham Jabar Resmikan Iron Seni, Layanan Terbaru Kantor Imigrasi Kelas I Cirebon
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgcLWCtieBMh85mgyGl644LEX1aZ2kOd8puiguGGX7Z9g1Po6RUgLi75v_EZqYFv1wa3iOvTj5ez5nruJU0hd_UtamrB2c7V0OI9ISRcgRgdrcmvASfny-OLlIFZ-4_xnhZSGeIwcmUmkM/s1600/IMG_20200218_170357.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgcLWCtieBMh85mgyGl644LEX1aZ2kOd8puiguGGX7Z9g1Po6RUgLi75v_EZqYFv1wa3iOvTj5ez5nruJU0hd_UtamrB2c7V0OI9ISRcgRgdrcmvASfny-OLlIFZ-4_xnhZSGeIwcmUmkM/s72-c/IMG_20200218_170357.jpg
Cirebon Bribin
https://www.cirebonbribin.com/2020/02/kakanwil-kemenkumham-jabar-resmikan.html
https://www.cirebonbribin.com/
https://www.cirebonbribin.com/
https://www.cirebonbribin.com/2020/02/kakanwil-kemenkumham-jabar-resmikan.html
true
5751489680817262257
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU TOPIK ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content