Pilwakot 2018 di Cirebon, Tidak Ada Paslon Dari Jalur Perseorangan

Tahapan Penyerahan dukungan pasangan calon khusus jalur perseorangan dalam Pilwalkot Cirebon 2018 yang digelar Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Cirebon sejak 25 November 2017 lalu, hingga 29 November 2017 telah resmi ditutup. 

Dari tahapan tersebut, hingga pukul 00.00 WIB, Kamis (30/11), tidak ada satupun pasangan calon yang menyerahkan persyaratan untuk mengikuti Pilwalkot Cirebon 2018 nanti alias nihil.

"pendaftaran sudah dibuka sejak tanggal 25 November 2017 lalu, hingga 29 November 2017. Namun, hingga jam 24.00 WIB tadi pagi, tidak ada satupun paslon yang menyerahkan dukungan,"kata Ketua KPU Kota Cirebon, Emirzal Hamdani dalam konferensi pers di kantor KPU Kota Cirebon, Jl. Plang Merah, Lemahwungkuk Kota Cirebon, Kamis (30/11).

Padahal, lanjut Emirzal. Sebelumnya ada empat orang yang sudah mengkonfirmasi akan menyerahkan persyaratannya. Namun ternyata, hingga batas waktu yang telah ditetapkan tidak ada satupun yang mampu menyerahkan persyaratan dukungan sesuai aturan yang berlaku.

"Ada yang mau menyerahkan, namun dukungannya masih kurang, yakni hanya 11 ribuan. Sedangkan persyaratan dari KPU Kota Cirebon untuk jalur perseorangan adalah sekitar 23 ribuan,"jelas Emirzal.

Dengan demikian kata Emirzal lagi. Dalam Pilwakot 2018 di Kota Cirebon nanti, dapat dipastikan tidak ada satupun calon Walikota maupun Wakil Walikota jalur perseorangan.(CB-003)

Informasi lainnya :

Nama

advertorial,2,artis,5,belanja,49,biografi,1,bisnis,23,budaya,3,cantik,1,cirebon,9,dprd kota cirebon,15,ek,6,ekb,2,ekbis,1378,event,162,fashion,3,feature,1,Formulir,3,galeri,26,handphone,1,hi,1,Hiburan,248,hotel,40,indramayu,1,info kota,702,Internasional,2,kesehatan,27,komunitas,38,kuliner,66,kuningan,3,loker,19,loker bidan,1,loker perawat,2,Lowongan Kerja 2015,1,majalengka,2,mudik 2018,9,olah raga,5,olahraga,5,otomotif,17,pendidikan,157,Politik,373,promo,118,Ragam,93,RS Permata Cirebon,1,sosok,1,Sport,6,teknologi,21,tips,1,we,6,wew,3,wewara,5299,wisata,12,
ltr
item
Cirebon Bribin: Pilwakot 2018 di Cirebon, Tidak Ada Paslon Dari Jalur Perseorangan
Pilwakot 2018 di Cirebon, Tidak Ada Paslon Dari Jalur Perseorangan
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhrLL5013Q-YMV5z95IGefxqnJ4B7ep5XVOHcbNYY-5dE6DWu2wKmYxUlFjvBmOLLXiXnllfGy4vtPfJnOdpbZ1GKLcpuYotpiYfG5AwWcX839I54-NwcHE2oPkWou8IBYydF_IVvZIDLk/s640/%255BUNSET%255D
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhrLL5013Q-YMV5z95IGefxqnJ4B7ep5XVOHcbNYY-5dE6DWu2wKmYxUlFjvBmOLLXiXnllfGy4vtPfJnOdpbZ1GKLcpuYotpiYfG5AwWcX839I54-NwcHE2oPkWou8IBYydF_IVvZIDLk/s72-c/%255BUNSET%255D
Cirebon Bribin
https://www.cirebonbribin.com/2017/11/pilwakot-2018-di-cirebon-tidak-ada.html
https://www.cirebonbribin.com/
https://www.cirebonbribin.com/
https://www.cirebonbribin.com/2017/11/pilwakot-2018-di-cirebon-tidak-ada.html
true
5751489680817262257
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU TOPIK ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content