Tunggu Keputusan Pemerintah Provinsi, Pihak Kepolisian Minta Saling Menghormati



Konflik antara pengemudi jasa transportasi online dan konvensional yang belakangan tengah memanas dan beberapa kali sempat terjadi aksi protes bahkan sampai berujung pada penghentian paksa, mendapat respon dari pihak kepolisian resort Kota Cirebon.

AKP Galih Raditiya selaku Kasat Lantas Polres Cirebon Kota kepada awak media mengatakan bahwa meski sudah terdengar beberapa kali ada konflik, namun secara resmi belum ada laporan yang masuk dari kedua belah pihak terkait masalah ini.

"Belum ada laporan secara resmi yang masuk ke kita, namun memang kabar adanya konflik antara transportasi online dan konvensional,"jelasnya, Rabu (10/8).

Untuk itu, lanjut AKP Galik lagi. Pihaknya meminta kepada kedua belah pihak agar sama-sama saling menahan diri dan menghormati satu sama lain. Terutama kepada pengemudi transportasi online, agar jangan mangkal di tempat-tempat yang biasa menjadi pangkalan pengemudi transportasi online.

"Masing-masing harus saling menahan diri dan saling menghormati. Pengemudi transportasi online, jangan dulu mangkal dipangkalan transportasi konvensional,"ujar AKP Galih lagi.

Pihak kepolisian sendiri, menurut AKP Galih sampai saat ini belum bisa melakukan tindakan lebih jauh terkait permasalahan ini. Namun, bila ada kondisi atau situasi yang darurat terkait adanya konflik. Dirinya menghimbau untuk segera dilaporkan.

"Kita masih menunggu keputusan dari Gubernur dan Dishun Jabar. Kami meminta kedua belah pihak saling menghormati, bila dalam kondisi darurat segera laporkan kepada kami,"pungkasnya.(CB-003).

Informasi lainnya :

Nama

advertorial,2,artis,5,belanja,49,biografi,1,bisnis,23,budaya,3,cantik,1,cirebon,9,dprd kota cirebon,15,ek,6,ekb,2,ekbis,1384,ekbis ,18,event,162,fashion,3,feature,1,Formulir,3,galeri,26,handphone,1,hi,1,Hiburan,250,hiburan ,12,hotel,40,indramayu,1,info kota,702,Internasional,2,kesehatan,27,komunitas,38,kuliner,66,kuningan,3,loker,19,loker bidan,1,loker perawat,2,Lowongan Kerja 2015,1,majalengka,2,mudik 2018,9,olah raga,5,olahraga,5,opini,1,otomotif,17,otomotif ,3,pendidikan,161,Politik,373,promo,118,Ragam,93,RS Permata Cirebon,1,sosok,1,Sport,6,teknologi,21,tips,1,we,6,wew,3,wewara,5320,wewara ,37,wisata,12,
ltr
item
Cirebon Bribin: Tunggu Keputusan Pemerintah Provinsi, Pihak Kepolisian Minta Saling Menghormati
Tunggu Keputusan Pemerintah Provinsi, Pihak Kepolisian Minta Saling Menghormati
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhZb8ATeQ3wjuTDMqAl7fAYFoSczcoxV25q38vhJlcms4arumfTOjCoY8D2JbG6hBSE6hFH3KxXTvLARWS1eLCa7uUmXuSNnzp5cHNA6y6tU2RW8hCdGDttxW14NgP53g4KamJSFbLloLQ/s640/%255BUNSET%255D
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhZb8ATeQ3wjuTDMqAl7fAYFoSczcoxV25q38vhJlcms4arumfTOjCoY8D2JbG6hBSE6hFH3KxXTvLARWS1eLCa7uUmXuSNnzp5cHNA6y6tU2RW8hCdGDttxW14NgP53g4KamJSFbLloLQ/s72-c/%255BUNSET%255D
Cirebon Bribin
https://www.cirebonbribin.com/2017/08/tunggu-keputusan-pemerintah-provinsi.html
https://www.cirebonbribin.com/
https://www.cirebonbribin.com/
https://www.cirebonbribin.com/2017/08/tunggu-keputusan-pemerintah-provinsi.html
true
5751489680817262257
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU TOPIK ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content