Apresiasi Para Atlit, Perbakin Kabupaten Cirebon Segera Realisasikan Sarana dan Prasarana Latihan Yang Lebih Representatif


Guna menunjang latihan para atlit menembak Kabupaten Cirebon, Persatuan Penembak Indonesia (Perbakin) Kabupaten Cirebon akan segera merealisasikan sarana dan prasarana seperti lapangan berlatih yang representatif melalui kerja sama dengan beberapa instansi terkait.

Tak hanya itu, atlit dan juga pelatih. Akan d berikan pelatihan secara berjenjang untuk mulai dari tingkat daerah, nasional, regional sampai internasional.

Hal ini disampaikan Ketua Perbakin Kabupaten Cirebon yang baru sekaligus Kapolres Cirebon, AKBP Risto Samodra. Sebagai apresiasi dirinya terhadap prestasi para atlit menembak di Kabupaten Cirebon.

"Cirebon memilki banyak atlit yang berprestasi, terbukti pada PON lalu atlit Jabar sebagian besar berasal dari Cirebon. Ini perlu kita pertahankan," ujarnya usai dilantik sebagai ketua Perbakin Kabupaten Cirebon, Sabtu (15/7/2017).

Selain itu, pihaknya juga berencana untuk menggelar turnamen rutin sebagai sarana untuk menjaring bakat-bakat baru di Kabupaten Cirebon.

"Akan diadakan banyak turnamen sehingga akan muncul bibit-bibit baru, nanti juga rencananya akan dibuat sekolah menembak untuk anak-anak,"ujarnya lagi.

Risto menambahkan, saat ini pihaknya tengah menyiapkan sejumlah atlit berbakat di Kabupaten Cirebon untuk PON 2020.

"Sedikitnya, ada 15 orang atlit yang tengah berlatih untuk menghadapi PON nanti,"pungkasnya.(CB-003)

Informasi lainnya :

Nama

advertorial,2,artis,5,belanja,49,biografi,1,bisnis,23,budaya,3,cantik,1,cirebon,9,dprd kota cirebon,15,ek,6,ekb,2,ekbis,1378,event,162,fashion,3,feature,1,Formulir,3,galeri,26,handphone,1,hi,1,Hiburan,248,hotel,40,indramayu,1,info kota,702,Internasional,2,kesehatan,27,komunitas,38,kuliner,66,kuningan,3,loker,19,loker bidan,1,loker perawat,2,Lowongan Kerja 2015,1,majalengka,2,mudik 2018,9,olah raga,5,olahraga,5,otomotif,17,pendidikan,157,Politik,373,promo,118,Ragam,93,RS Permata Cirebon,1,sosok,1,Sport,6,teknologi,21,tips,1,we,6,wew,3,wewara,5299,wisata,12,
ltr
item
Cirebon Bribin: Apresiasi Para Atlit, Perbakin Kabupaten Cirebon Segera Realisasikan Sarana dan Prasarana Latihan Yang Lebih Representatif
Apresiasi Para Atlit, Perbakin Kabupaten Cirebon Segera Realisasikan Sarana dan Prasarana Latihan Yang Lebih Representatif
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjgLHd81SzN34ezZs1YiXMNVpJnybEd-efWC7-XinOvY7kegB3u60f1rL7_09rN_Dfc2kbt6FBO40maV_gJ-X4Fs1-vI14bJgyNYYTQu88-McN2L6WhCm_-B5c2oQHaXJgZaDgkKaPMmDg/s640/%255BUNSET%255D
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjgLHd81SzN34ezZs1YiXMNVpJnybEd-efWC7-XinOvY7kegB3u60f1rL7_09rN_Dfc2kbt6FBO40maV_gJ-X4Fs1-vI14bJgyNYYTQu88-McN2L6WhCm_-B5c2oQHaXJgZaDgkKaPMmDg/s72-c/%255BUNSET%255D
Cirebon Bribin
https://www.cirebonbribin.com/2017/07/apresiasi-para-atlit-perbakin-kabupaten_17.html
https://www.cirebonbribin.com/
https://www.cirebonbribin.com/
https://www.cirebonbribin.com/2017/07/apresiasi-para-atlit-perbakin-kabupaten_17.html
true
5751489680817262257
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU TOPIK ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content